Postingan

Open Trip Kawah Ijen

Gambar
Open Trip Kawah Ijen - Taman Nasional Baluran, sempurnakan dan lengkapi rasa petualanganmu di padang savana "Litle Africa" di Taman Nasional Baluran. Disini kamu bisa menyaksikan secara langsung kehidupan liar para satwa yang dilindungi, Banteng Jawa sebagai maskot Baluran. Setelah malam sebelumnya berada di ketinggian 2.799 mdpl puncak kawah, danau dan gunung Ijen untuk menikmati sunrise dari ketinggian, menyaksikan fenomena alam langka si api biru "blue fire" di area danau kawah Ijen. Paket wisata gabungan atau open trip ini berangkat setiap hari dari Banyuwangi dan terjadwal setiap bulan dari Surabaya. IDR 400K/pax *minimal 2 orang *biaya untuk 1 orang, berangkat setiap hari (Senin - Minggu)   Atau Destinasi Wisata ● Kawah Danau Gunung Ijen ● Taman Nasional Baluran Aktivitas Wisata ● Trekking ke Puncak Kawah Gunung Ijen ● Sunrise dan Blue Fire Kawah Ijen ● Safari satwa di Savana Bekol Baluran ● Wisata Pantai Bama Baluran Ringkasan Wisata Ijen-Baluran • Destinasi

Tips berlibur di Kawah Ijen

Gambar
Kawah Ijen merupakan salah satu destinasi wisata yang diunggulkan di Jawa Timur. Pemandangannya begitu indah, apalagi dengan adanya blue fire. Biar liburanmu di sini terasa maksimal, pastikan segala persiapannya sudah matang ya.  Untuk bisa mencapai kawah, kamu harus berjalan dan mendaki kurang lebih tiga kilometer dengan waktu tempuh 2-4 jam. Tentu saja butuh stamina dan fisik yang kuat, sehingga pastikan kamu sudah berolahraga beberapa hari sebelum berangkat. Gunakan pula pakaian yang nyaman dan hangat, mengingat suhu udara di kawah yang cukup dingin. Pakailah jaket yang tebal, sarung tangan, beanie, dan syal jika memang dibutuhkan. Jangan lupa selalu mengenakan masker sesuai anjuran, ya.  Waktu paling tepat menikmati blue fire di Kawah Ijen adalah sepanjang Desember hingga Januari. Saat itulah kabut sudah mulai menipis, sehingga pesona blue fire bisa terlihat lebih jelas. Itulah beberapa aturan saat berkunjung ke Kawah Ijen di masa normal baru yang wajib kamu taati, beserta ti